Hari/ Tanggal : Senin, 28 Maret 2022
3.9 Membedakan dan menentukan luas permukaan dan
· Menganalisis unsur-unsur dan sifat-sifat limas dan prisma
· Menemukan turunan rumus luas permukaan limas dan prisma
· Menemukan turunan rumus volum limas dan prisma
Menghitung luas permukaan dan volume limas dan prismaA. LIMAS
Apa itu Limas?
Limas adalah bangun ruang dengan alas berbentuk segi banyak,
bisa segi tiga, segi empat, segi lima, dll dan bidang sisi tegaknya berbentuk
segitiga yang berpotongan pada satu titik puncak. Ada banyak macam bangun ruang
limas. Penamaannya berdasarkan bentuk alasnya.
Limas Segitiga Beraturan
Limas Segiempat Beraturan
Limas Segitiga Sembarang
Limas Segiempat Sembarang
Bagian-bagian Limas
Sebuah limas terdiri dari sisi alas, sisi tegak, rusuk, titik puncak, dan tinggi. Jumlah sisi tegak akan sama dengan jumlah sisi alas. Jika alasnya segitiga maka jumlah sisi tegaknya adalah 3, jika alasnya berbentuk segilima maka jumlah sisi tegaknya adalah 5. Jumlah rusuknyapun mengikuti bentuk alas. Jika alasnya segitiga maka jumlah rusuknya 6, jika alasnya segiempat maka jumlah rusuknya 8, pokoknya 2 kalinya.
Sebuah limas pasti akan memiliki puncak dan tinggi. Tinggi limas adalah jarak terpendek dari puncak limas ke sisi alas. Tinggi limas selalu teka lurus dengan titik potong sumbu simetri bidang alas.
Rumus rumus Limas
Volume
Limas = 1/3 Luas Alas x Tinggi
Luas
Permukaan = Jumlah Luas Alas + Jumlah Luas sisi tegak
B. PRISMA
Apa itu Prisma?
Perhatikan gambar bangun ruang sisi datar di atas. Gambar
tersebut menujukkan beberapa contoh dari bangun ruang prisma.Bangun-bangun
tersebut memiliki bidang alas dan bidang atas yang sejajar dan kngruen. Sisi
linnya berupa sisi tegak berbentuk jajargenjang atau pesegi panjang yang tegak
lurus ataupun titik dengan bidan alas dan bidang atasnya. Itulah kurang lebih
definisi prisma.
Jika dilihat lagi dari rusuk tegaknya, prisma dapat dibedakan
menjadi dua, yakni prisma tegak dan prisma miring. Prisma tegak adalah prima
yang rusuk-rusuknya tegak lurus dengan bidang lasa dan bidang atas. Prisma
miring adalah prisma yang rusuk-rusuk tegaknya tidak tegak lurus pada bidang
atas dan bidang alas.
Jika dilhat dari bentuk alasnya aada yang namanya prisma
segitiga, prisma segi emapat, prisma segi lima, dan seterusnya. Jika alasnya
berbentuk segi n kalian bisa memberikan nama prisma segi n.
Bagian-Bagian Prima
Sebuah bangun ruang sisi datar yang bernama prisma terdiri
dari alas dan sisi atas yang sama dang kongruen, sisi tegak, titik sudut, dan
tinggi. Tinggi prisma adalah jarak antara bidang alas dan bidang atas. Amati
gambar berikut:
Rumus Prisma
Latihan
Soal
1.
Bilal mempunyai sebuah rumah, atap rumah robi berbentuk
limas, alasnya berbentuk persegi panjang dengan panjang 20m dan lenar 10m.
berapa meter kubik udara yang ada dalam ruangan atap tersebut?
2.
Sebuah prisma segi empat berukuran 15 cm x 15 cm x 10
cm, terbuat dari baja. Prisma tersebut setiap rusuknya diberi kerangka terbuat
dari kawat dan setiap sisi dicat. Harga baja tiap 1 cm2adalah
Rp800,00; dan setiap 4 cm kawat harganya Rp1.300,00; dan setiap 10 cm2
membutuhkan cat seharga Rp1.600,00. Biaya untuk membuat prisma segi empat
tersebut adalah...
Assalamualaikum
BalasHapusGlessya Gendis Aurell 8F
hadir
Assalamualaikum wr.wb
BalasHapusNama: Nabila Sapitri
Kelas: 8F
Absen: 18
Ket: hadir
-terimakasih atas materinya hari ini.
Assalamualaikum
BalasHapusNama : Muhammad Yusuf Isa
Kelas : 8F
Terimakasih
Assalamu'alaikum
BalasHapusZullia Ade Rono W
8F
Hadir
Terima kasih
Assalamualaikum
BalasHapusNama Marcello Radita Wijaya
Kelas 8F
Ket hadir
Assalamu'alaikum
BalasHapusNama : Sabina laiqa derina
Kls : 8F
Ket : Hadir
Terimakasih
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
BalasHapusNama saya Khalisa Putri Mukhbita.
Dari kelas 8F || Kehadiran : 12.
Keterangan: Hadir.
Hari/Tanggal : Senin, 28 Maret 2022.
Terima kasih bu untuk materinya 🙏🏻.
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
Assalamu'alaikum
BalasHapusNama albhi zafaran
Kelas 8F
Terimakasih
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
BalasHapusNama saya Khalisa Putri Mukhbita.
Dari kelas 8F || Kehadiran : 12.
Keterangan: Hadir.
Hari/Tanggal : Kamis, 31 Maret 2022.
Terima kasih bu untuk materinya 🙏🏻.
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.